Bagikan link, dapat dolar

Si Ragil dan Rencana Kami [FF]


Monday FlashFiction – Si Ragil dan Rencana Kami
[written by: Rini Maya Sofa]

            “Pak, antarkan saya sekolah ya?” pinta si ragil.
“Itu, kan ada abang, ayuk. Minta abang atau ayuk mengantarkan. Siapkan kunci motornya. Bapak harus segera berangkat kerja,” jawab bapak yang sedang membereskan tas kerjanya.
Begitulah yang terjadi hampir setiap harinya. Si ragil hampir selalu bangun siang dan minta diantar karena SMP-nya masuk pukul 7.15.
***
 “Hey, dengar. Si ragil lagi-lagi bangun kesiangan. Sepertinya hari ini kita harus benar-benar memberinya pelajaran. Masak setiap hari maunya bangun siang terus!”
“Setuju! Bapak juga terkadang suka luluh hatinya karena rengekan si ragil sebab abang dan ayuknya tidak ada yang mau mengantar. Mereka kesal dengan si ragil.”
“Sipp, pasti abang dan ayuk mau bekerja sama dengan kita. Kemarin pagi, kudengar pembicaraan mereka. Jika hari ini si ragil masih tidak berubah, maka kunci motor akan disembunyikan oleh mereka.”
“Baguslah. Tapi, bagaimana dengan kembaran kita?”
“Tenang, mereka aman. Sepertinya, keluarga ini juga lupa dengan keberadaan kembaran kita. Hahaha…”
***
Pagi itu, motor sudah di halaman rumah dengan posisi terkunci dan digembok sebagai antisipasi curanmor. Si ragil bolak-balik, keluar masuk. Sambil bertanya kesal, “Kunci motor di mana sih?!” Bapak juga turut mencari karena motor itu satu-satunya yang ada di rumah ini yang selalu digunakan bapak untuk berangkat kerja. Abang dan ayuk pura-pura turut mencari. Sengaja. “Sudah, daripada semakin terlambat, lebih baik naik angkot saja!” celetuk ayuk tiba-tiba. “Atau kalau tidak mau, ya sudah tidak usah berangkat sekolah. Berhenti saja sekalian!” lanjut ayuk yang semakin kesal dengan si ragil karena terus merengek untuk mencari kunci motor sampai ketemu.
***
            “Bagaimana rencana kita ini? Akankah berhasil?”
            “Kita tunggu saja. Semua tergantung abang dan ayuk.”
            “Kita aman, kan? Di sini sedikit gelap.”
            “Aman. Kita harus percaya pada ayuk yang telah memilihkan tempat ini.”
            “Sepertinya aku kenal tempat ini. Aromanya seperti parfum si ragil ketika bangun tidur…”
            “Aroma sungai yang muncul dari celah kedua bibirnya, maksudmu?” Hahahaa…
            “Yupss…” Hahahaa..
Terdengar suara pintu ruangan ini berderit. Ayuk muncul mengangkat bantal di kasur si ragil. Mengambil kunci motor.
            “Hei! Ayuk! Kami mau dibawa ke mana?! Ingat, rencana kita hari ini! Jangan serahkan kami pada si ragil‼ Ayuk‼!” teriak kami bersamaan.
            “Biarkan si ragil kapok dulu! Ayuk‼‼!” teriak kami lagi. Namun, sepertinya ayuk tak menggubris. Rupanya, ayuk juga sama seperti bapak. Terlalu mudah luluh hatinya meskipun begitu kesalnya.
            “Nih! Kuncinya. Ingat ya, besok lagi jika masih tidak berubah, kunci motor itu ayuk simpan. Tidak akan ayuk berikan walaupun kamu terus merengek dan menangis!” ujar ayuk pada si ragil.

*** End ***
Bandarlampung, 20 April 2013
21.52






Note:
(399 kata)
Ragil: sebutan untuk anak bungsu.
Abis baca info Monday FlashFiction ini, langsung tengok kanan. Waktu itu, lagi duduk di kursi di ruang TV. Begitu nengok, yang ketangkap: Kunci Motor..
Bingung mau diapakan kunci motornya.. Akhirnya jadilah seperti ini.. (^_^)

======================= 
Lagiii... Maaaaaf, comment yang pake Comment G+ ilang setelah bentuk comment dikembalikan kebentuk semula... (Sempat nge-PrintScreen), Sekali lagi maaf yah.. (^^)

20 comments:

Unknown said...

Maaappp,, koment yang pake G+ ilang setelh diubah ke semula lagi.. (kapok nggk mau pake koment Gugel+

Diah Kusumastuti 16 hours agoPublic
Ayuk tuh panggilan "mbak" di Bandarlampung ya mbak?

· Reply

astin astanti 13 hours agoPublic
Dari awal, aku tahunya yang sama dengan motor, *salah ya? btw, masih banyak menceritakan, bukan menunjukkan, heeee..

· Reply

Istiadzah Rohyat i5 hours agoPublic (locked)
maap, dari awal aku udah nebak ini pasti yg ngomong si kunci motornya. hehehe.. dari yg percakapan ga ada keterangannya ituh..
tapi ini idenya bagus, mbak :)

· Reply

hana sugiharti 17 hours agoPublic
pinjem motornya mak haha

· Reply

Nunung Nurlaela 13 hours agoPublic (locked)
eh saya dah koment kok gak muncul ya? ini idenya keren mbak...kembaran itu maksudnya kunci serep kan? :-)

· Reply

Unknown said...

...
@mb Diah: bukan kayaknya, soalnya di sini panggilannya juga 'mbak''
Kalo 'ayuk' itu biasanya di Sumsel.. :)

@mb astin: maksudnya "masih banyak menceritakan, bukan menunjukkan,"" apa yah? belum mudeng nih akunya..

@mb isti: yah, udah ketebak yah.. harus belajar lagi nih biar nggk bisa ditebak.. Hehe.. makasi mb..

@mb hana: motor mak masih di dealer.. HEhe...

@mb Nunung: loh iya, mb.. komen mb cuman satu itu yg muncul..
iya, mb. maksudnya memang kunci serep, (:

Matris said...

Wah, rencana si kunci gak berhasil ya...

Unknown said...

hu'um..
tapi lain waktu pasti harus berhasil.. Hehe

Latree said...

ketebak juga gapapa. tapi ini belum enak dibacanya. kunci itu benda mati, ga bisa punya rencana. kalaupun diceritakan bisa bercerita, dia hanya bisa menceritakan apa yang mereka 'lihat'. tidak bisa mempengaruhi.

kecuali jika ceritanya dari awal memang diset dunia ajaib.

nurusyainie said...

Ho'o... sepakat dengan Mbak La

Tambahan, saya terganggu dengan penulisan nama orang yang bukan kapital.

Santi Dewi said...

Saya kira kembarannya itu siapa, ga taunya kunci hehehe..

wina azam said...

ragil inii mrip sama adikku yang ragil, susah bangun pagi, walhasil suka telat sekolah :(

Unknown said...

berarti kembali ke kelogisan yah, makasi mb masupannya.. (^_^)

@mb nurusyainie: di atas ndak ada yg pake nama. Abang, ayuk, ragil cuman panggilan aja kayak "mas atau mbak". :)

Unknown said...

yupss.. kunci serep ituh maksudnya.

Unknown said...

boleh tuh pake cara di atas. Nggk usah diantar walaupun ngerek terus..
(tapi, jangan-jangan si ragil dah bawa kendaraan sndiri??)

Andy said...

kalau bangun pagi,sih masalah displin mba, kalau orang tua'a dari angkatan TNI pasti displin banget. Rencana aturan diganti, jadi pindahin tidur'a ke kuburan, pasti dia kapok mba, hehehe

Lidya Fitrian said...

itu kunci motorku ya mak? :)

Unknown said...

Huaaa... dipanggil mak??

jgan-jangan kunci motor kita kembaran? Hehee...

Unknown said...

yg mindahin harus brani ke kuburan ,. HEhe

Unknown said...

Di setiap keluarga ada yang seperti itu ya. bangun kesiangan atau molor pada kegiatan apapun
Pelajaran berharga
Salam hangat dari Surabaya

Budhi Insan said...

Oh ceritanya lagi ngerjain si Ragil yang suka bangun kesiangan toh.. idenya bagus...

Anonymous said...

Ceritanya juga, si Kakak mudah luluh hatinya. Gak teganan. :)

http://idahceris.com

Unknown said...

@Insan Robbani: Yupss... biar kapok. HEhee..


@Idahceris: hehee,, kadang jadi orang nggak tegaan itu mmpersulit diri sendiri.

t said...

sobat blum beruntung coba lagi . . .

Daftar Isi

AT Mahmud

  1. Kontroversi Lirik lagu Balonku Ada Lima

Analisis vektor

  1. Kuis Analisis Vektor

BIP

  1. Eclipse Crossword, Software Pembantu Tugas Kuliah [BIP-Matematika]
  2. Nama-nama Bangun Ruang dalam Bahasa Inggris

Batanghari Nuban

  1. Listrik Pulsa at KKN's home
  2. Mencari Remis di Sungai Batanghari

Catatan

  1. 12/12/12 Pendidikan Matematika '09B bersama Rinai Hujan
  2. Beli Kamera Bonus Hanphone [Kisah KKN] - New !!
  3. Bentuk Rupa Telur Nyamuk dalam Proposal Penelitian
  4. Cara Upload Jurnal Pendidikan Matematika Universitas Lampung
  5. Green Canyon Asli Indonesia dari Ciamis
  6. Instal Tampilan Facebook 2013, Curiga!!
  7. Trotoar Unik di Bandarlampung

Desa Gedung Dalam

  1. BROKEN ANGEL by ARASH ft HELENA Lyric
  2. Listrik Pulsa at KKN's home
  3. Mencari Remis di Sungai Batanghari
  4. Metamorfosis Kupu-kupu Desa Gedung Dalam
  5. Software Analisis Butir Soal/Tes (Anabut)

Google Doodle

  1. Google Doodle "Bisa Main Piano"
  2. Google Pakai Seragam Merah Putih Rayakan Hari Anak Nasional 2013 - New !!

KKN

  1. BROKEN ANGEL by ARASH ft HELENA Lyric
  2. Beli Kamera Bonus Hanphone [Kisah KKN] - New !!
  3. Listrik Pulsa at KKN's home
  4. Mencari Remis di Sungai Batanghari
  5. Metamorfosis Kupu-kupu Desa Gedung Dalam

Matematika

  1. 12/12/12 Pendidikan Matematika '09B bersama Rinai Hujan
  2. Cara Upload Jurnal Pendidikan Matematika Universitas Lampung
  3. Eclipse Crossword, Software Pembantu Tugas Kuliah [BIP-Matematika]
  4. Empat Operasi Dasar Matematika (English version)
  5. Kuis Analisis Vektor
  6. Mencontek: Aksi untuk Indonesiaku
  7. Nama-nama Bangun Ruang dalam Bahasa Inggris
  8. Skripsi Pendidikan Matematika: Duet Musik Instrumental dan Pembelajaran - New !!
  9. Software Analisis Butir Soal/Tes (Anabut)

Microsoft Office

  1. Menghilangkan Background pada Gambar di Microsoft PowerPoint

Novel

  1. Antara Sherina Munaf dan Perahu Kertas

Pramuka

  1. Dasa Dharma Pramuka Versi Bahasa Inggris
  2. Perkemahan Pramuka _Lagu
  3. SANDI A-N

Puisi

  1. Kala Kau [Puisi biologi]
  2. Yang Terkenang Dalam - Rindu

SahabatDifabel

  1. Di Pojok Layar Televisi

Software

  1. Cara Menampilkan Garis Batas Area Teks pada Microsoft Word
  2. Eclipse Crossword, Software Pembantu Tugas Kuliah [BIP-Matematika]
  3. Google Talk dan Sapa Sahabatmu
  4. Posting Blog melalui Mobile Phone - New !!
  5. Software Analisis Butir Soal/Tes (Anabut)

Song

  1. BROKEN ANGEL by ARASH ft HELENA Lyric
  2. Kami Tak Akan Menyerah Di GAZA

Syairan

  1. Kami Tak Akan Menyerah Di GAZA
  2. Perkataan Para Bidadari di Surga

arash

  1. BROKEN ANGEL by ARASH ft HELENA Lyric

balonku ada lima

  1. Nama-nama Bangun Ruang dalam Bahasa Inggris

blog

  1. Posting Blog melalui Mobile Phone - New !!

broken angel

  1. BROKEN ANGEL by ARASH ft HELENA Lyric

buku

  1. Antara Sherina Munaf dan Perahu Kertas

cara membilang

  1. EMAS MURNI – MURNIKAH EMASMU?

cerpen

  1. Program Ulang [fiksi Prompt #10: Shioban dan Kereta Kuda] - New !!
  2. Secarik Kertas Berabjad ABCDE
  3. Si Ragil dan Rencana Kami [FF]

edukasi

  1. Bentuk Rupa Telur Nyamuk dalam Proposal Penelitian
  2. Que Sera Sera - Inspirasi Hidup - New !!

emas

  1. EMAS MURNI – MURNIKAH EMASMU?

emas batangan

  1. EMAS MURNI – MURNIKAH EMASMU?

emas murni

  1. EMAS MURNI – MURNIKAH EMASMU?

fiksi

  1. Anak-anak Pemungut Bunga Kamboja #postcardfiction
  2. Antara Sherina Munaf dan Perahu Kertas
  3. Gasing Kuno [fiksi Prompt #10: Shioban dan Kereta Kuda] - New !!
  4. Hari Buku dan Hak Cipta Sedunia dalam Dunia Kampus - New !!
  5. Program Ulang [fiksi Prompt #10: Shioban dan Kereta Kuda] - New !!
  6. Si Ragil dan Rencana Kami [FF]
  7. Yang Terkenang Dalam - Rindu

investasi emas

  1. EMAS MURNI – MURNIKAH EMASMU?

jurnal pendidikan matematika unila

  1. Cara Upload Jurnal Pendidikan Matematika Universitas Lampung

kata-kata mutiara

  1. KATA-KATA MUTIARA DAN SEMANGAT
  2. KATA-KATA MUTIARA DAN SEMANGAT (Part 2)
  3. Yang Terkenang Dalam - Rindu

komputer

  1. Cara Otomatis Menghilangkan Nomor Halaman Pertama di Microsoft Word
  2. Menghilangkan Background pada Gambar di Microsoft PowerPoint

kuliah

  1. Cara Upload Jurnal Pendidikan Matematika Universitas Lampung

lirik

  1. Kami Tak Akan Menyerah Di GAZA

listrik pulsa

  1. Listrik Pulsa at KKN's home

menulis

  1. 12/12/12 Pendidikan Matematika '09B bersama Rinai Hujan
  2. Anak-anak Pemungut Bunga Kamboja #postcardfiction
  3. Bentuk Rupa Telur Nyamuk dalam Proposal Penelitian
  4. Cara Otomatis Menghilangkan Nomor Halaman Pertama di Microsoft Word
  5. Cara Upload Jurnal Pendidikan Matematika Universitas Lampung
  6. Di Pojok Layar Televisi
  7. Gasing Kuno [fiksi Prompt #10: Shioban dan Kereta Kuda] - New !!
  8. Green Canyon Asli Indonesia dari Ciamis
  9. Mencontek: Aksi untuk Indonesiaku
  10. Metamorfosis Kupu-kupu Desa Gedung Dalam
  11. Program Ulang [fiksi Prompt #10: Shioban dan Kereta Kuda] - New !!
  12. Secarik Kertas Berabjad ABCDE
  13. Si Ragil dan Rencana Kami [FF]
  14. Someone Like You Versi Bahasa Indonesia

mp3

  1. Antara Sherina Munaf dan Perahu Kertas

musik

  1. Alun-alun Nganjuk di Desa Gedung Dalam
  2. BROKEN ANGEL by ARASH ft HELENA Lyric
  3. Kami Tak Akan Menyerah Di GAZA
  4. Kontroversi Lirik lagu Balonku Ada Lima
  5. Que Sera Sera - Inspirasi Hidup - New !!
  6. Someone Like You Versi Bahasa Indonesia
  7. We are Young Fun Lyric Indonesia

ngeBLOG

  1. Cara Membuat Link pada Postingan
  2. Cara Menampilkan Garis Batas Area Teks pada Microsoft Word

pendidikan

  1. Beasiswa DataPrint - New !!
  2. Bentuk Rupa Telur Nyamuk dalam Proposal Penelitian
  3. Cara Upload Jurnal Pendidikan Matematika Universitas Lampung
  4. Eclipse Crossword, Software Pembantu Tugas Kuliah [BIP-Matematika]
  5. Google Pakai Seragam Merah Putih Rayakan Hari Anak Nasional 2013 - New !!
  6. Guru Terlambat Juga Mencabut Rumput di Taman Sekolah - New !!
  7. Hari Buku dan Hak Cipta Sedunia dalam Dunia Kampus - New !!
  8. Kontroversi Lirik lagu Balonku Ada Lima
  9. Kuis Analisis Vektor
  10. Listrik Pulsa at KKN's home
  11. Mencontek: Aksi untuk Indonesiaku
  12. Posting Blog melalui Mobile Phone - New !!
  13. Que Sera Sera - Inspirasi Hidup - New !!
  14. Skripsi Pendidikan Matematika: Duet Musik Instrumental dan Pembelajaran - New !!
  15. Software Analisis Butir Soal/Tes (Anabut)
  16. Someone Like You Versi Bahasa Indonesia
  17. Trotoar Unik di Bandarlampung
  18. We are Young Fun Lyric Indonesia

sahabat

  1. BROKEN ANGEL by ARASH ft HELENA Lyric
  2. KATA-KATA MUTIARA DAN SEMANGAT (Part 2)

sastra

  1. Gasing Kuno [fiksi Prompt #10: Shioban dan Kereta Kuda] - New !!
  2. Kala Kau [Puisi biologi]
  3. Program Ulang [fiksi Prompt #10: Shioban dan Kereta Kuda] - New !!

semangat

  1. BROKEN ANGEL by ARASH ft HELENA Lyric
  2. KATA-KATA MUTIARA DAN SEMANGAT (Part 2)

sungai Batanghari

  1. Mencari Remis di Sungai Batanghari

Blog Maya